Kamis, 25 Februari 2016

Berbagai Pilihan Asuransi Perjalanan AIG

asuransi perjalanan aigSebuah resiko selalu datang tanpa kita ketahui, terkadang resiko tersebut malah terjadi sangat parah dan menyebabkan kita tidak mampu untuk menghadapinya. Malah sering sekali resiko tersebuat membuat kita menghadapai segala macam resiko yag beruntun, ibarat sebuah peribahasa “sudah jatuh ketimpa tangga pula”.

Sering sekali resiko yang kita hadapi tersebut terjadi saat kita melakukan perjalanan ke luar negeri ataupun dalam negeri. Dan, kita tidak menyadari resiko tersebut bisa menimpa siapa saja, tanpa memandang stastus dan usia orang tersebut. Padahal, kita sangat mendambakan sebuah perjalanan yang menyenangkan dan aman bersama keluarga.

Satu-satunya jalan yang dapat anda lakukan agar perjalanan anda bersama keluarga terjamin, gunakanlah sebuah asuransi perjalanan. Asuransi perjalanan sebenarnya penting untuk anda yang ingin melakukan perjalanan ke daerah Schengen, karena asuransi ini merupkan suatu syarat yang harus di lengkapi agar bisa mendapatkan sebuah visa yaitu tiket untuk masuk ke area Schengen yaitu visa Schengen.

Akan tetapi, jangan pernah lupa bahwa asuransi perjalanan bukan hanya sebuah kewajiban yang harus di penuhi, tetapi juga merupakan keharusan dalam perjalanan anda. Agar setiap resiko yang anda hadapi selama perjalanan dapat di tanggung oleh asuransi ini. Resiko-resiko yang akan di tanggung tersebut ialah kecelakaan (bila mengalami kelumpuhan atau meninggal dunia), keterlambatan dan penundaan (penerbangan), keterlambatan dan kehilangan bagasi, pergantian biaya berobat (bila mengalami sakit saat melakukan perjalanan) dan juga kehilangan dokumen-dokumen perjalanan ataupun barang berharga lainnya.

Salah satu asuransi perjalanan terbaik yang anda butuhkan ialah asuransi perjalanan AIG, asuransi ini mulai beroperasi sejak tahun 1970. Asuransi perjalanan AIG Indonesia telah mengembangkan bisnisnya di beragam layanan dan inovasi yang di sediakan khusus untuk nasabahnya. 


Asuransi ini menawarkan beberapa produk asuransi perjalanan yang sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan anda, yaitu:

  • Dengan berbagai pilihan Region ataupun wilayah

  1. Region 1, Dimana wilayahnya meliputi Kanada, Amerika, Australia, Eropa, Asia, Selandia Baru, Timur Tengah, Nepal, Afrika, Indian Subcontinent.
  2. Region 2, Meliputi wilayah Australia, Eropa, Selandia Baru, Timur Tengah, Asia, Indian Subcontinent.
  3. Region 3, Meliputi Timur Tengah, Asia, India, Bangladesh, Sri Langka, Pakistan dan Maladewa.

  • Tersedia Plihan Plan Polis

Asuransi perjalanan ini juga menyediakan beberapa plan pilihan yang dapat di sesuaikan oelh kebutuhan masing-masing orang. Diantaranya adalah:
  1. Premier: Akan diberikan kepada anDa nasabahnya manfaat biaya medis karena sakit dan kecelakaan dengan biaya hingga USD 500,000
  2. Deluxe: Manfaat biaya medis karena menglami sakit dan kecelakaan hingga USD 200,000
  3. Superior: Manfaat biaya medis karena menglami sakit dan kecelakaan hingga USD 200,000

  • Berbagai Pilihan Peserta

  1. Individual, Polis mencangkup untuk perorangan saja (hanya untuk 1 oeang saja).
  2. Duo, Untuk perlindungan 2 oeang yang berpergian bersama (Tidak perlu harus memiliki hubungan keluarga).
  3. Family, untuk perlindungan yang mencangkup untuk 1 atau 2 oeang dewasa jika ingin melkaukan perjalanan dengan jumlah anak yang dibatasi oleh asuransi ini dengan berpergian bersama-sama dan jawdwal yang sama dan kedua orang dewasa tersebut harus sudah menikah dan anak yang ikut berpergian tersebut memiliki hubungan keluarga.